IQNA

Pawai 140 Remaja Hafiz Alquran di Gaza

4:11 - September 25, 2021
Berita ID: 3475768
TEHERAN (IQNA) - Pawai 140 remaja dan anak-anak penghafal Alquran, diadakan di jalan-jalan kota Rafah di Jalur Gaza.

IQNA melaporkan seperti dilansir aljazeera.net, pawai tersebut diselenggarakan oleh Masjid Al-Abrar di kota Rafah di Jalur Gaza sebagai bagian dari acara “Wujuhun Musfiroh (wajah-wajah berseri-seri”.

Dalam pawai Alquran ini, 140 remaja dan anak-anak penghafal Alquran, berjalan melalui jalan-jalan kota sambil memegang naskah-naskah Alquran.

Masjid Al-Abrar di Rafah, Jalur Gaza, mengumumkan bahwa pawai tersebut merupakan bagian dari rangkaian kegiatan yang bertujuan untuk mengajarkan anak-anak menghafal Alquran dan perilaku Islam yang benar.

Perlu diketahui bahwa tema acara Alquran yang berharga ini diambil dari surah ‘Abasa ayat 38. (hry)

راهپیمایی 140 نوجوان حافظ قرآن در غزه + عکس

راهپیمایی 140 نوجوان حافظ قرآن در غزه + عکس

راهپیمایی 140 نوجوان حافظ قرآن در غزه + عکس

3999755

Kunci-kunci: Pawai 140 Remaja ، hafiz alquran ، gaza
captcha